Review Slot Coin Maniac
Provider: Playstar
Published at: 31 January 2022
Coin Maniac adalah game slot lucu yang dikembangkan oleh Playstar. Game ini kelihatannya terinspirasi dari game Coin Master yang populer di platform smartphone. Game ini memiliki 3 reel dengan grafik kartun yang lucu. Dengan karakter khas babinya. Anda bisa menikmati hadiah hingga sebesar multiplier x1000 dari taruhan Anda.
Ini adalah salah satu game slot dari Playstar yang cukup terkenal, hal ini bisa dilihat dari banyaknya event-event Playstar yang menggunakan visual game ini.